Home » Kalkulator Pembulatan Angka Penting

Kalkulator Pembulatan Angka Penting

Kalkulator Pembulatan Angka Penting Desimal ini akan merubah/membulatkan sebuah bilangan desimal sesuai dengan jumlah angka penting yang diinginkan.

Kalkulator Pembulatan Angka Penting Desimal


 
Pembulatan:


Jawaban :


Kalkulator Persen menjadi Desimal Online ini akan melakukan konversi sebuah nilai pecahan dalam bentuk persen menjadi ke dalam bentuk desimal.
Isikan nilai persen pada kotak yang tersedia lalu tekan tombol Hitung untuk memulai konversi.
Langkah-langkah atau cara merubah persen menjadi desimal bisa anda lihat pada Lembar Kerja yang terdapat pada bagian bawah hasil perhitungan.

Langkah-langkah untuk Pembulatan Bilangan desimal adalah sebagai berikut:

  1. Lihat jumlah digit dibelakang koma pada bilangan desimal
  2. Tetapkan jumlah signifikansi atau jumlah angka penting yang diinginkan, misalkan n angka penting
  3. Bila jumlah angka penting lebih besar daripada jumlah digit bilangan maka tambahkan saja nol di belakang.
  4. Bila jumlah angka penting lebih sedikit daripada jumlah digit yang ada maka lihat digit dibelakang koma pada digit n+1
  5. Bila nilai digit dibelakang koma pada posisi n+1 nilainya kurang dari 5 maka dilakukan pembulatan ke bawah. Sebaliknya, bila lebih besar atau sama dengan lima maka lakukan pembulatan ke atas.

Perubahan menjadi desimal biasanya digunakan untuk memudahkan operasi pecahan, seperti perkalian pecahan, pembagian pecahan, penjumlahan dan pengurangan pecahan.

Contoh Aplikasi Pembulatan Angka

Misalkan kita akan lakukan pembulatan 3 angka penting pada bilangan 21.345678912.

  1. Lihat posisi digit ke-4 (posisi 3+1) setelah koma, apakah nilainya kurang dari 5 atau lebih besar/sama dengan 5.
  2. pada bilangan tersebut digit pada posisi ke-4 adalah 6. Karena nilai 6 lebih besar dari 5 maka untuk 21,345 dilakukan pembulatan ke atas sehingga menjadi 21,346.

Berikut contoh hasil perhitungan dengan menggunakan kalkulator pembulatan angka desimal di atas.. :

kalkulator-pembulatan-desimal-angka-penting
Contoh Aplikasi Kalkulator Pembulatan Angka Penting pada Bilangan Desimal

Kalkulator Pecahan Online

    , , ,

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Artikel TERBARU